Jun 26, 2015

OBAT MAAG UNTUK IBU HAMIL

OBAT MAAG UNTUK IBU HAMIL - Kalau misalnya menggunakan obat tertentu pada saat sedang hamil tidak boleh, lalu kalau di saat maag kambuh bagaimana dengan obat maag ibu hamil, ibu hamil, maag kambuh saat hamil, cara mengatasi maag saat hamil muda, ibu hamil boleh minum obat maag, obat maag untuk ibu hamil muda dan minum obat maag yang beredar banyak dipasaran yang dijual bebas ? Apalagi kalau maag yang ibu hamil alami memang sudah terjadi sejak lama sekali masuk dalam kategori maag kronis.

Pada artikel sebelum ini saya sudah membahas mengenai CARA MENGATASI ASAM LAMBUNG BERLEBIH SAAT BERPUASA

Beberapa pertanyaan tersebut seringkali masuk ke meja tim redaksi dr oz Indonesia. Dan oleh karenanya kami kali ini akan membahasnya untuk anda bersama Dr. Manny Alvarez. Menurut beliau, umumnya pada wanita yang sedang hamil akan mengalami rasa sakit maag yang luar biasa sakitnya. Kejadian ini akan terjadi pada usia kehamilan sekitar trimester kedua dan usia kehamilan trimester ketiga.

Harap diperhatikan juga pada saat hamil sakit maag, kondisi jika ada rasa seperti maag dan juga jantung yang berdebar-debar pada saat kehamilan ini pada umumnya merupakan karena faktor perubahan kadar hormon. Meningkatnya hormon progesteron di saat hamil akan menjadikan katup lambung menjadi lemas dan mengakibatkan terjadinya asam yang berasal dari kerongkongan.

Minum obat maag antasida saat hamil juga akan mengibatkan terganggunya proses penyerapan vitamin, dan  zat besi yang dibutuhkan tubuh pada saat hamil. Apalagi kalau zat besi ini kan bisa membantu meningkatnya produksi dari hemoglobin supaya melancarkan proses membawanya oksigen menuju ke plasenta.

Makanan Alternatif Pengganti Obat Maag Ibu Hamil

  1. Almond
  2. Air Kelapa atau air jahe
  3. Minum Cuka Sari Apel sebanyak 1 sendok
  4. Setelah makan sebaiknya duduk atau berdiri
  5. Saat tidur kepala atau dada agak lebih tinggi dari biasanya
  6. Bicarakan dan konsultasikan dengan dokter ahlinya sebelum anda menentukan jenis obat mana yang akan anda konsumsi, karena dokter akan membuat keputusan yang lebih baik agar bayi dan anda tetap sehat yang disesuaikan dengan riwayat kondisi penyakit anda.

Nah itu tadi informasi yang bisa saya sampaikan untuk anda pada kesempatan kali ini mengenai OBAT MAAG UNTUK IBU HAMIL, Semoga bermanfaat dan juga jangan lupa share info ini buat teman yang lainnya. Salam sehat Indonesia.