drozindonesiatranstv.blogspot.com - Artikel tanda tanda akan menstruasi kali ini saya persembahkan buat anda wanita yang akan menstruasi baik itu akan menstruasi pertama atau menstruasi pertama kali bisa coba baca artikel ini. Ya, Tanda Akan Menstruasi Pada Wanita merupakan proses yang harus diketahui pada setiap wanita terutama yang baru pertama kali mengalami menstruasi. Nah untuk itulah artikel kali ini khusus saya persembahkan buat anda semua. Update sebelumnya tentang Anak Gizi Buruk Akibat Kurangnya Nutrisi Ibu Saat Hamil
Contoh Tanda Tanda Akan Menstruasi
Menstruasi bisa sangat mengganggu kita dan hal ini bisa membuat wanita terkadang risih ketika datang bulan tiba. Walaupun dalam kajian ilmiah untuk menentukan kapan tepatnya waktu saat haid tiba menghampiri anda, dengan mengenali tanda tanda akan menstruasi pertama kali bisa membantu kita untuk mengenali kapan waktu haid akan segera tiba. Yuk kenali tanda tanda akan menstruasi sebagai berikut:Perut diare, sembelit, kram dan mual
Ketika wanita mengalami hal-hal seperti diatas, merupakan gejala awal tanda akan menstruasi. Selain hal tadi ada juga beberapa wanita yang mau makan makanan tertentu seperti ibu hamil yang sedang mengidam. Tetapi ada juga yang malah tidak nafsu makan ketika akan menjelang menstruasi.Suasana Hati Mudah Emosi
Ketika tanda akan menstruasi pada wanita datang menghampiri terkadang mood kita menjadi sensitif, maunya uring uringan, mudah marah, cengeng dan rasa malas untuk aktifitas. Nah ketika mengalami gejala-gejala tadi adalah contoh tanda tanda akan menstruasi.Tubuh Mengalami Perubahan
Muncul Jerawat, merupakan perrtanda yang paling sering kita rasakan ketika akan haid tiba. Jerawat yang muncul pada saat menstruasi merupakan akibat dari proses hormonal yang cenderung mengalami perubahan. Selain itu terkadang ada juga yang mengalami seperti bengkak pada bagian tangan juga kaki. Pembengkakan yang terjadi pada bagian tubuh lainnya adalah payudara terasa bengkak kencang dan puting juga akan terasa lebih besar dari biasanya. Tanda-tanda akan menstruasi lainnya adalah terasa capek dan pegal pada area sekitar paha dan juga punggung. Anda bisa mencoba Cara Redakan Nyeri Menstruasi Dengan Pijatan disiniKeputihan Saat Haid
Kalau misalnya anda merasakan adanya cairan lendir putih tetapi tidak bau dan berasal dari area kewanitaan anda, itu adalah keputihan. Pertama kali biasanya warnanya putih, namun lama-lama juga akan berubah warnanya menjadi semacam coklat.Nah saya kira itu saja dulu yang bisa saya sampaikan tentang Tanda Akan Menstruasi Pada Wanita dengan url blog http://drozindonesiatranstv.blogspot.com/2015/01/tanda-akan-menstruasi-pada-wanita.html Terimakasih sudah membaca artikel tanda tanda akan menstruasi bersama Dr. Oz Indonesia. Salam sehat Indonesia dan jangan lupa baca juga