Pantangan asam urat , asam urat merupakan penyakit yang biasa menyerang usia dewasa. Berikut ini makanan pantangan bagi penderita penyakit asam urat.
- 1. Jangan makan makanan dari sea food, contohnya udang, kepiting, kacang-kacangan, kangkung, dan melinjo.
- 2. Makanlah makanan dengan porsi secukupnya atau konsumsi yang penting-penting saja.
- 3. Sebaiknya konsumsi makan tidak berlebihan.
- 4. Makanan pantangan asam urat untuk jenis gol. A yaitu jeroan, remis, kerang, sarden, abon, dendeng, otak, ginjal, paru dan alkohol.
- 5. Makanan pantangan asam urat untuk jenis gol. B yaitu dengan kandungan purin sedang antara 50 sampai 150 mg/100 gr makanan. Diantaranya : daging sapi, kacang-kacangan kering, bayam, kembang kol, buncis, jamur, daun singkong, daun pepaya, kangkung.
- 6. Makanan pantangan asam urat untuk jenis gol. C yaitu dengan kandungan puring ringan antara 0 sampai 50 mg/100 gr makanan diantaranya yaitu susu, telur, keju dan buah-buahan.
Baca juga Makanan Pantangan Untuk Asam Urat. Semoga apa yang saya bagikan ini dapat bermanfaat bagi semuanya, terimakasih semuanya dan salam sehat Indonesia.